Botox Hilangkan Kerut Halus Pada Wajah


Seiring berjalannya waktu, wajah akan terlihat berubah. Dengan hadirnya kerut-kerut di wajah. Apalagi pada disaat mengernyitkan kening, karena terpaan sinar matahari dan disaat berkonsentarsi.
Kebanyakan orang menandakan kerut-kerutan pada wajah, menandakan usia Anda sudah tua. Hal itu disebabkan, ekspresi-ekspresi pada saat mengkerutkan dahi akan meninggalkan tanda pada wajah dan membuat wajah jadi terlihat lebih tua.

Namun, seiring berjalannya waktu, sudah ada temuan yang dapat menghilangkan garis kerut pada wajah. Yang sering disebut-sebut berupa BOTOX.

"Botox merupakan perawatan yang dapat mengurangi kerut-kerutan pada wajah dan bisa bertahan lama empat hingga enam bulan," tutur Yatmie, Operational Manager Miracle Aesthetic Clinic. Masih katanya, penyuntikan botox harus dilakukan oleh dokter specialis dibidangnya.

Perawatan botox bisa dilakukan di Miracle, karena di Miracle mempunyai dokter profesional dibidang kecantikan dan juga untuk perawatan BOTOX. Sebelum melakukan treatmen botox untuk menghilangkan kerutan pada wajah, Anda harus berkonsultasi dengan dokter.

"Dokter akan memberitahu, apa saja yang dibutuhkan dan diperlukan sebelum melakukan botox," ungkapnya.
Yatmie menuturkan, Konsultasi dokter untuk perawatan Botox tidak dipungut biaya. Biasanya yang melakukan perawatan botox yang cendrung bermasalah dengan kerut.

Selain untuk menghilangkan kerutan di bagian wajah Anda, botox juga dapat mengatasi berbagai macam problem, seperti mengurangi penampakan garis senyum sekitar hidung dan mulut, lipatan dagu yang menonjol, mengurangi garis-garis halus sekitar bibir, mengurangi produksi keringat yang berlebihan pada ketiak, telapak tangan/kaki, membuat wajah menjadi lebih tirus dan masih banyak lagi.
"Tidak hanya wanita saja yang bisa memakai treatmen botox, tetapi pria juga bisa melakukan treatmen ini," pungkasnya.

Terimakasih Anda Telah Berkunjung ke Blog Dunia Wanita Masa Kini
Judul : Botox Hilangkan Kerut Halus Pada Wajah
Ditulis Oleh : Citra Pandiangan
Anda tertarik dengan artikel kami: Botox Hilangkan Kerut Halus Pada Wajah Silahkan minta pada kami. Selamat membaca, membaca membuka wawasan kita. Happy Blog Walking My Friends

0 comments:

Woman World | Dunia Wanita Masa Kini | Sehat dan Harmonis